11 Results

Restog K. Kusuma

Search

Bekraf Bantu Pelatihan Dan Pengelolaan Keuangan Syariah UKM

Indonetwork.co.id (Raja Ampat) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) kembali menyelenggarakan Seri Kelas Keuangan UKM Kreatif bertema Permodalan dan Pengelolaan Keuangan Syariah UKM Kreatif. Kali ini, Bekraf menyambangi Raja Ampat guna memberikan pelatihan pengelolaan keuangan kepada 60 pelaku ekonomi kreatif di wilayah setempat. Direktur Akses Perbankan Bekraf, Restog K. Kusuma saat…

Pertemukan Pelaku Usaha, BFC Kembali Digelar di Kota Malang

Indonetwork.co.id (Malang) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) kembali menggelar Bekraf Financial Club (BFC), gelaran kali ini dilakukan di kota Malang, Jawa Timur. Tahun 2018 ini, BFC mempertemukan pelaku ekonomi kreatif dengan sumber permodalan perbankan dan non perbankan. BFC 2018 digelar pertama kali di Malang, menghadirkan pelaku ekonomi kreatif subsektor aplikasi…

Bekraf Tingkatkan Pengetahuan Pelaku Ekraf Tentang Pembiayaan

Indonetwork.co.id (Yogyakarta) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menyambangi Kota Yogyakarta, menggelar kembali Business Matching. Acara ini mempertemukan pelaku ekonomi kreatif (ekraf) dengan perbankan konvensional sebagai salah satu sumber pembiayaan. Tercatat, 100 pelaku usaha ekraf yang mengikuti acara ini berkesempatan berinteraksi dengan perbankan yang hadir, yaitu Bank Negara Indonesia (BNI). Baca…

Gandeng Bekraf, BNI Syariah Beri Akses Pembiayaan Ekrafpreneur

Indonetwork.co.id (Palembang) – Roadshow Derap Ekrafpreneur Hasanah Mulia (Deureuham) 2018 memasuki kota ke empat, yaitu Palembang. Deureuham adalah kompetisi yang digelar Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dan Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah untuk mendorong pelaku ekonomi kreatif (ekrafpreneur) berbasis syariah mendapatkan dukungan pembiayaan perbankan syariah. Bekraf dan BNI Syariah mengundang ekrafpreneur…

Buka Akses Permodalan Pelaku Usaha, Bekraf Gelar Business Matching

Indonetwork.co.id (Palembang) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) melalui Deputi Akses Permodalan memfasilitasi 200 pelaku usaha ekonomi kreatif (ekraf) guna mendapatkan pembiayaan dari perbankan melalui business matching. Bekraf mempertemukan pelaku usaha ekraf dengan perbankan konvensional jaringan Bekraf, yaitu Bank Mandiri, Bank Mega, Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank…

Gelar BFC, Bekraf Jembatani Pembiayaan Pelaku Subsektor Musik

Indonetwork.co.id (Bandung) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menjembatani pelaku ekonomi kreatif (ekraf) subsektor musik bertemu dengan perbankan. Langkah tersebut untuk menginformasikan nature business dan kebutuhan pembiayaan mereka pada Bekraf Financial Club (BFC) Subsektor Musik. Diharapkan, BFC dapat meningkatkan pemahaman perbankan terkait model bisnis dan pembiayaan, sesuai pelaku ekraf subsektor musik.…

Bantu Kembangkan Usaha, Bekraf Fasilitasi 100 Pelaku Ekraf di Garut

Indonetwork.co.id (Garut) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) lakukan Seri Kelas Keuangan (SKK) lanjutan pendalaman manajemen keuangan bagi Usaha Ekonomi Kreatif (ekraf). Kali ini, Bekraf memfasilitasi 100 pelaku ekraf di Garut untuk mendapatkan bimbingan dan pelatihan manejemen keuangan. Gelaran itu dilakukan di Fave Hotel Garut. Baca juga: Bekraf Pertemukan Lima Perbankan Syariah…

Bekraf Berikan Pendalaman Manajemen Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Indonetwork.co.id (Ambon) – Bertempat di Swiss-Belhotel Ambon, Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menyelenggarakan seri kelas keuangan bertema “Kelas Manajemen Keuangan Usaha Ekonomi Kreatif.” Bekraf bukan hanya menggelar seminar tentang manajemen keuangan usaha, tetapi juga memberikan pendalaman materi bagi 100 pelaku ekonomi kreatif (ekraf) Ambon untuk membuat laporan keuangan. Baca juga: Bekraf Pertemukan…

100 Pelaku UKM di Makassar Dibekali Cara Pengelolaan Keuangan

Indonetwork.co.id (Makassar) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) memfasilitasi 100 pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Kreatif Makassar mengikuti Seri Kelas Keuangan UKM Kreatif bertema “Permodalan dan Pengelolaan Keuangan Syariah UKM Kreatif” di Gammara Hotel Makassar. Selama tiga hari, 100 pelaku UKM Kreatif Makassar mendapat bimbingan terkait pengelolaan keuangan pribadi dan…

Enable Notifications OK No thanks