10 Results

BNi syariah

Search

Gandeng Bekraf, BNI Syariah Beri Akses Pembiayaan Ekrafpreneur

Indonetwork.co.id (Palembang) – Roadshow Derap Ekrafpreneur Hasanah Mulia (Deureuham) 2018 memasuki kota ke empat, yaitu Palembang. Deureuham adalah kompetisi yang digelar Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dan Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah untuk mendorong pelaku ekonomi kreatif (ekrafpreneur) berbasis syariah mendapatkan dukungan pembiayaan perbankan syariah. Bekraf dan BNI Syariah mengundang ekrafpreneur…

Gandeng BNI Syariah, Bekraf Luncurkan Deureuham

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) bekerjasama dengan Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah dalam rangka meningkatkan kemajuan dan perkembangan ekonomi kreatif entrepreneur (ekrafpreneur) Indonesia menyelenggarakan Deureuham: Derap Ekrafpreneur Hasanah Mulia 2018. Deureuham adalah kompetisi yang digelar Bekraf dan BNI Syariah untuk mendorong pelaku usaha ekraf berbasis syariah mendapatkan dukungan…

Bekraf Gandeng Tempo Kembangkan 16 Subsektor Ekonomi Kreatif

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) melalui Deputi Hubungan Antarlembaga dan Wilayah bekerja sama dengan Tempo Inti Media untuk pengembangan 16 subsektor ekonomi kreatif (ekraf). Kerja sama ini dilakukan dengan menandatangani memorandum of understanding (MoU) di Kantor Bekraf. “Kami berharap, Tempo bisa memberi masukan terkait pengembangan ekraf. Tak hanya…

Bekraf Promosikan Kopi Indonesia ke Pasar Internasional

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Untuk menembus pasar dunia, salah satu subsektor yang gencar didorong oleh Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) adalah kuliner melalui promosi brand kopi Indonesia. Kopi saat ini tidak hanya dikonsumsi, tapi sudah menjadi gaya hidup. Konsumsi kopi yang meningkat juga menciptakan jenis konsumen baru, mereka yang menghargai “cerita di…

Bekraf Bantu Akses Permodalan Startup di Padang

Indonetwork.co.id (Padang) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) melalui Deputi Akses Permodalan, Direktorat Akses Non Perbankan, Subdirektorat Modal Ventura, menyelenggarakan “Get Funded, Startup Mentoring to Access Financing.” Tujuan workshop tersebut dilakukan untuk meningkatkan kapasitas pengusaha rintisan (startup) mengakses pembiayaan non perbankan, baik dari investor maupun modal ventura. Padang adalah kota ke…

Gelar Bincang Ekrafpreneur, Bekraf Ajak Mahasiswa Jadi Pelaku Ekraf

Indonetwork.co.id (Makassar) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) melalui Deputi Akses Permodalan bekerjasama dengan Unit Pengembangan Kewirausahaan dan Bisnis Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar menggelar Bincang Ekrafpreneur yang diikuti oleh 200 orang peserta dari berbagai disiplin ilmu. Kegiatan tersebut digelar di Gedung IPTEKS, UNHAS mengangkat subsektor film, aplikasi, kriya dan kuliner. Baca…

100 Pelaku UKM di Makassar Dibekali Cara Pengelolaan Keuangan

Indonetwork.co.id (Makassar) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) memfasilitasi 100 pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Kreatif Makassar mengikuti Seri Kelas Keuangan UKM Kreatif bertema “Permodalan dan Pengelolaan Keuangan Syariah UKM Kreatif” di Gammara Hotel Makassar. Selama tiga hari, 100 pelaku UKM Kreatif Makassar mendapat bimbingan terkait pengelolaan keuangan pribadi dan…

Bekraf Hubungkan Pelaku Ekraf Dengan Perbankan

Indonetwork.co.id (Pontianak) – Deputi Akses Permodalan Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menggelar business matching perbankan konvensional di Konvensional Kalimantan Ballroom Hotel Aston Pontianak. Business matching merupakan acara untuk meningkatkan akses permodalan pelaku ekonomi kreatif (ekraf) melalui salah satu sumber pembiayaan yaitu perbankan konvensional untuk meningkatkan dan mengembangkan bisnis. Guna membantu pelaku…

Gelar BFC, Bekraf Jembatani Pembiayaan Pelaku Subsektor Musik

Indonetwork.co.id (Bandung) – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menjembatani pelaku ekonomi kreatif (ekraf) subsektor musik bertemu dengan perbankan. Langkah tersebut untuk menginformasikan nature business dan kebutuhan pembiayaan mereka pada Bekraf Financial Club (BFC) Subsektor Musik. Diharapkan, BFC dapat meningkatkan pemahaman perbankan terkait model bisnis dan pembiayaan, sesuai pelaku ekraf subsektor musik.…

Bekraf Berikan Pendalaman Manajemen Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Indonetwork.co.id (Ambon) – Bertempat di Swiss-Belhotel Ambon, Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menyelenggarakan seri kelas keuangan bertema “Kelas Manajemen Keuangan Usaha Ekonomi Kreatif.” Bekraf bukan hanya menggelar seminar tentang manajemen keuangan usaha, tetapi juga memberikan pendalaman materi bagi 100 pelaku ekonomi kreatif (ekraf) Ambon untuk membuat laporan keuangan. Baca juga: Bekraf Pertemukan…

Enable Notifications OK No thanks