Category

Peralatan Industri

Category

4 Tips Merawat Elevator Rumahan Supaya Tahan Lama

Indonetwork, Peralatan Industri – Elevator atau lift memiliki peran sebagai alat transportasi untuk menaikkan dan menurunkan muatan pada sebuah gedung bertingkat. Ketika Anda memiliki bangunan tinggi tanpa elevator tentu akan memperlambat mobilitas sehari-hari. Bahkan saat ini bukan hanya pada bangunan perkantoran atau perbelanjaan, rumah pun sekarang juga mulai dipasang elevator…

Ini Penyebab dan Cara Mengatasi Trafo Panas

Indonetwork, Elektronik – Trafo atau transformator merupakan peralatan tenaga listrik yang dapat mengubah bentuk energi listrik menjadi energi listrik lainnya. Pada umumnya, trafo terbentuk dari beberapa kumparan kawat yang telah dililitkan pada inti besi. Fungsi dari trafo salah satunya adalah untuk mengubah besaran listrik pada suatu rangkaian dengan besaran utama…

10 Rekomendasi Timbangan Gantung Terbaik

Indonetwork, Peralatan Industri – Timbang gantung atau crane scale merupakan jenis timbangan yang begitu bermanfaat untuk kehidupan keseharian Anda. Timbangan jenis ini sudah dilengkapi dengan fitur teknologi digital dengan berbagai jenis pengait kelas F1 sehingga telah memiliki standard heavy equipment atau alat berat. Cara kerja pada timbangan gantung juga terbilang…

Pengertian dan Fungsi Jembatan Timbang

Indonetwork, Peralatan Industri – Jembatan timbang atau truck scale merupakan salah satu alat pengawasan kendaraan angkutan sehingga kendaraan tersebut tidak membawa muatan berlebih. Alat ini dapat berfungsi untuk menimbang kendaraan barang muatan atau truk yang dapat dipasangkan atau diatur secara tetap maupun alat yang dapat berpindah atau dipindahkan. Jenis kendaraan yang…

Fungsi Pompa Piston dan Cara Kerjanya

Indonetwork, Peralatan Industri – Fungsi utama dari pompa piston adalah untuk mengalirkan cairan atau fluida dari satu tempat ke tempat lain. Ini dapat mencakup mengalirkan air dalam sistem perpipaan, mengalirkan bahan bakar dalam mesin, atau mengalirkan bahan kimia dalam proses industri. Pompa piston sendiri merupakan jenis mesin atau perangkat mekanis…

5 Jenis Pipa Air untuk Industri dan Kegunaannya

Indonetwork, Bahan Bangunan – Pipa air sering digunakan dalam sistem perpipaan rumah, bangunan, dan infrastruktur seperti sistem penyediaan air bersih, saluran pembuangan, atau sistem irigasi. Pipa air dapat terbuat dari berbagai jenis material, seperti logam (seperti besi atau baja), plastik (seperti PVC), atau bahkan bahan seperti beton. Nah, untuk mengenal…

Macam-macam Ukuran Oil Seal dan Fungsinya

Indonetwork, Peralatan Industri – Oil seal, juga dikenal sebagai shaft seal atau rotary seal merupakan komponen mekanis yang digunakan untuk mencegah kebocoran minyak atau cairan lainnya dari suatu sistem mesin atau peralatan. Alat ini biasanya ditempatkan di sekitar poros berputar untuk mencegah minyak atau cairan dari masuk atau keluar dari…

Perbedaan Oil Seal TC dan SC dan Jenis-jenisnya

Indonetwork, Peralatan Industri – Oil seal dikenal sebagai roda gigi oli atau pengepak oli, adalah komponen mekanis yang digunakan untuk mencegah kebocoran cairan seperti minyak atau pelumas dari suatu kompartemen ke kompartemen lainnya dalam sistem mekanis. Oil seal sendiri memiliki beberapa jenis. Beberapa di antaranya adalah oil seal jenis TC…

Enable Notifications OK No thanks