Author

Indonetwork

Browsing

Fakta Generasi Z Yang Wajib Para Pebisnis Ketahui

Indonetwok, Panduan – Anggota tertua dari Generasi Z akan berusia 19 pada tahun ini. Tiga atau empat tahun mendatang, generasi ini akan siap menempati dunia kerja dan mempengaruhi keputusan pembelian.

Seperti halnya generasi sebelumnya yakni generasi X dan Y, generasi Z juga memiliki kerangka berpikir tersendiri yang akan memaksa bisnis Anda untuk berubah, entah ketika mereka berperan sebagai pekerja, ataupun ketika menjadi konsumen.

Kenali Tanda Hilang Fokus Pada Strategi Merek Perusahaan Anda

Indonetwork, Panduan – Strategi pemasaran perusahaan harus terus beradaptasi dengan situasi pasar. Dan acap kali strategi tersebut mengalami perubahan, risiko terjadinya kegagalan merek semakin besar.

Pada dasarnya, strategi merek harus menyeimbangkan antara warisan perusahaan dengan situasi terkini. Beberapa faktor yang telah membuat merek menjadi mapan, tetap harus di pertahankan, namun di sisi lain tetap perlu di benahi melalui strategi-strategi yang lebih modern.

Pentingnya Aplikasi Pengingat Kata Sandi 1Password

Indonetwork, Panduan – Sebagian besar pengguna internet memiliki kata sandi andalan mereka masing-masing, yang mana di gunakan secara bersamaan di setiap akun yang mereka daftarkan di internet. Bahayanya, sebagian akun tersebut sifatnya sangat sensitif dan berkaitan dengan keuangan. Akun internet banking, pembayaran tagihan, akun pelanggan e-commerce, semuanya soal uang. Beberapa…

Perhelatan e2eCommerce Indonesia 2016 Berlangsung Sukses

Pameran perdana yang berfokus untuk mendukung kekuatan ekosistem eCommerce di Indonesia di buka hari ini di Hotel Mulia Senayan, Jakarta – Indonesia sampai dengan 3 November.

Hadir dengan nama “e2eCommerce Indonesia”, pameran B2B yang hadir dengan tema “Build, Grow, Fulfil – Indonesia’s eCommerce Future” di harapkan akan mampu menarik 1.500 trade visitor dan 300 delegasi lainnya.

Enable Notifications OK No thanks