1760 Results

SEm

Search

Kemenperin Fasilitasi Pembangunan Politeknik Industri Furnitur

Indonetwork.co.id (Kendal) – Kementerian Perindustrian berupaya untuk menciptakan tenaga kerja terampil dan inovatif yang mampu meningkatkan daya saing industri furnitur di dalam negeri. Untuk mencapai sasaran tersebut, Kemenperin memfasilitasi pembangunan Politeknik Industri Furnitur dan Pengolahan Kayu di Kawasan Industri Kendal (KIK), Jawa Tengah. “Keberadaan Politeknik Industri Furnitur ini harus bisa…

Wujudkan Visi Indonesia, Kominfo Dorong Petani Go Digital

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, Pemerintah akan mendorong sebanyak delapan juta masyarakat Indonesia untuk Go Digital yang bergerak di bidang pertanian dan perikanan tradisional. “Visi Ekonomi Digital Indonesia sudah dengan jelas menetapkan arah pembangunan kita di masa depan,” jelas Menteri Komukasi dan Informasi Rudiantara dalam Peluncuran…

Kemenperin Libatkan Perguruan Tinggi Tumbuhkan Wirausaha

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Kementerian Perindustrian semakin gencar mendorong tumbuhnya wirausaha industri baru, untuk ikut berperan penting dalam menggerakkan roda perekonomian nasional. Sasaran ini perlu didukung dari keterlibatan perguruan tinggi dengan membuat kursus pendek atau lokakarya mengenai kewirausahaan. “Hal ini sejalan dengan program prioritas pemerintah pada tahun depan, yang akan fokus…

Kemenperin Sarankan Pelaku Usaha Perhatikan Desain Kemasan

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Industri kecil dan menengah (IKM) perlu memperhatikan desain kemasan dan merek produknya yang lebih menarik dan kekinian sehingga bisa diminati konsumen secara luas baik di pasar domestik maupun global. Langkah strategis ini juga untuk mendongkrak daya saing IKM nasional agar semakin kompetitif. “Kementerian Perindustrian terus memacu IKM…

Ini Dia, Reformasi Yang Dilakukan Kemenkop UKM di 2019

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Tahun 2019 mempunyai harapan tersendiri, sesuatu yang terus dicapai untuk memajukan bangsa. Termasuk sesuatu yang bakal dilakukan instansi Pemerintah satu ini. Dalam hal ini, gebrakan yang bakal dilakukan Kementerian Koperasi dan UKM adalah melakukan reformasi total, guna menjabarkan fungsi utama koperasi bagi pelaku usaha di tanah air.…

Kemenkop UKM Disarankan Lakukan Terobosan Garap UKM

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Upaya pembinaan terhadap pelaku usaha kecil terus di lakukan Kementerian Koperasi dan UKM. Wajar bila di tahun 2019, pihak Kemenkop UKM mengusulkan penambahan anggaran di tahun depan. Sejauh ini, Plt Deputi Bidang Produksi dan Pemasaran Kemenkop dan UKM Rosdiana Veronica Sipayung menjelaskan, kementerian memiliki berbagai macam program…

Genjot Nilai Ekspor, Indonesia Jalin Kemitraan di Pasar Eropa

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Untuk memperkuat struktur perekonomian nasional, industri manufaktur menjadi sektor yang diandalkan. Karena itu, Pemerintah terus berupaya menggenjot nilai ekspor di sektor tersebut. Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto mengatakan, dalam rangka menggenjot nilai ekspor, Indonesia akan aktif menjalin kemitraan ekonomi dengan berbagai negara melalui free trade agreement (FTA) atau…

Perkuat Struktur Perekonomian Nasional, Industri Manufaktur Jadi Andalan

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Pemerintah terus berupaya menggenjot nilai ekspor untuk memperbaiki neraca perdagangan di tengah ketidakpastian kondisi ekonomi global. Dalam hal ini, industri manufaktur akan menjadi sektor yang diandalkan guna berkontribusi lebih memperkuat struktur perekonomian nasional. “Saat ini, ekspor produk industri manufakur memberikan kontribusi mencapai 72,28 persen dari total ekspor…

Tahun 2019, Pemerintah Targetkan 18 Kawasan Industri di luar Jawa Beroperasi

Indonetwork.co.id (Jakarta) – Dengan kondisi politik dan ekonomi di Indonesia yang tetap stabil. Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian meyakinkan bahwa, sejumlah sektor industri manufaktur akan mengalami kenaikan pertumbuhan di tahun 2019. Beberapa investor bahkan tetap yakin menanamkan modalnya di tanah air. Menurut Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto, Indonesia masih menjadi negara tujuan…

Enable Notifications OK No thanks